Warga Antusias Belanja Di Pasar Murah

- Editor

Selasa, 21 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pramoedya.id: Ratusan warga Kota Sepang antusias ikut mengantri membeli sembako yang digelar Dinas Perdagangan dengan memberikan subsidi dari harga normal.

Kepala Dinas Perdagangan Kota Bandarlampung Erwin mengatakan, bahwa semua produk yang dijual ke masyarakat kita berikan subsidi,masing-masing harga itu subsidinya berbeda.

Seperti Beras dari harga normal Rp 74.500 dijual ke masyarakat sekitar Rp 49.500,dengan subsidi Rp 25.000.

Untuk Gula Pasir dengan harga Rp 12.500 dari harga norma Rp 17.500,subsidi Rp 5000

Sedangkan Minyak Goreng Rp 19.000 di jual hanya Rp 14.000 dibantu pemkot dengan subsidi Rp 5000.

Sementara Telur Ayam harga normalnya Rp 30.000 dijual ke masyarakat Rp 22.500,diberikan subsudi Rp 7.500.

Erwin menambahkan, ini kan sesuia dengan arahan Wali Kota Eva Dwiana, untuk membantu masyarakat Kota Bandarlampung, membutuhkan sembako dengan harga murah dan terjangkau.

“Untuk anggaran subsidi yang digelontorkan Pemkot sekitar Rp300 juta pada kegiatan pasar murah ini,katanya Selasa.( 21/10/2025).di Lapangan Kota Sepang Jalan Sultan Haji.

“Program pasar murah digadang-gadang mampu meredakan gejolak harga komoditas,tuturnya.

“Pihaknya juga berkolaborasi dengan ritel modern dan Bank BI, termasuk dengan Dinkes untuk pengecekan kesehatan di lokasi pasar murah,ujarnya.

Erwin menjelaskan,selain membantu warga, program ini juga disebut-sebut sebagai bagian dari upaya menekan laju inflasi daerah, silahkan warga membeli kebutuhannya,tapi jangan untuk dijual kembali. (*)

 

Berita Terkait

Amanat Walikota Jadi Prioritas, Camat Kemiling Diminta Jaga Kebersihan
Camat Kemiling Baru Janji Lanjutkan Program dan Sinergi 275 Pamong
1.260 Relawan SAPA Diperlengkapi Insentif Demi Ungkap Kekerasan Tersembunyi
Eva Minta Respons Cepat Menyoal KDRT
Bandar Lampung Pamer Keunikan Teluk Tapal Kuda dari Ketinggian
18 Unit Gerobak dan Pinjaman Tanpa Bunga Diberikan ke UMKM
Kunjungan Wisman 2.600, Bandar Lampung Target Kenaikan 14 Persen
Gencarkan Promosi, Pemkot Bandar Lampung Gandeng Travel Agent

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 20:24 WIB

Amanat Walikota Jadi Prioritas, Camat Kemiling Diminta Jaga Kebersihan

Selasa, 21 Oktober 2025 - 20:22 WIB

Camat Kemiling Baru Janji Lanjutkan Program dan Sinergi 275 Pamong

Selasa, 21 Oktober 2025 - 20:15 WIB

1.260 Relawan SAPA Diperlengkapi Insentif Demi Ungkap Kekerasan Tersembunyi

Selasa, 21 Oktober 2025 - 10:28 WIB

Warga Antusias Belanja Di Pasar Murah

Selasa, 21 Oktober 2025 - 00:50 WIB

Bandar Lampung Pamer Keunikan Teluk Tapal Kuda dari Ketinggian

Berita Terbaru

Lampung

BRI Kalianda Bantah Tudingan Penyaluran KUR Tak Tepat

Rabu, 22 Okt 2025 - 15:26 WIB

News

UIN RIL Buka Peluang Kuliah ke Taiwan

Rabu, 22 Okt 2025 - 11:12 WIB

Bandarlampung

Amanat Walikota Jadi Prioritas, Camat Kemiling Diminta Jaga Kebersihan

Selasa, 21 Okt 2025 - 20:24 WIB

Bandarlampung

Camat Kemiling Baru Janji Lanjutkan Program dan Sinergi 275 Pamong

Selasa, 21 Okt 2025 - 20:22 WIB